Analisis Pengaruh Biaya Operasional Pada Perusahaan Penerbangan Nasional

Biantara, Dheny (2017) Analisis Pengaruh Biaya Operasional Pada Perusahaan Penerbangan Nasional. Indonesian Journal of Accounting and Governance, 1 (2). pp. 81-107. ISSN 2579-7573

Full text not available from this repository. (Request a copy)
Official URL: http://journal.podomorouniversity.ac.id/index.php/...

Abstract

Penelitian ini dilakukan melihat ringkasan eksekutif dari Indonesian Airlines Review, menyatakan bahwa masalah biaya menjadi persoalan utama yang dihadapi oleh maskapai penerbangan serta masuk dalam skala pengukuran untuk melakukan pengurangan biaya operasional. Penelitian ini melakukan survey atas 3 maskapai penerbangan berjadwal di Indonesia, di mana permasalahan utama yang dihadapi oleh maskapai penerbangan tersebut adalah masalah biaya bahan bakar minyak dan kurs mata uang asing, selain dari biaya perawatan dan biaya operasional pesawat udara yang potensial untuk dilakukan pengurangan biaya. Dimulai pada tahun 2011, di mana maskapai penerbangan mulai menata rute penerbangan dan jenis pesawat yang dioperasikan untuk mengurangi biaya operasional sampai dengan program privatisasi perusahaan sebagai langkah untuk dapat mengefisiensikan biaya operasional penerbangan.Di samping itu fleksibilitas dari regulator penerbangan di Inonesia sangat diperlukan dan konsep rantai nilai perlu dikembangkan agar maskapai penerbangan di Indonesia mendapatkan keunggulan yang kompetitif dengan menerapkan strategi biaya rendah pada produknya.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Cost Reduction, Fuel price, Currency
Subjects: Accounting
Divisions: Journal Article > Prodi Akuntansi
Depositing User: Prasetiyo Suhendro
Date Deposited: 27 Sep 2023 02:16
Last Modified: 27 Sep 2023 02:16
URI: http://repository.podomorouniversity.ac.id/id/eprint/972

Actions (login required)

View Item View Item